Lowongan Kerja Terbaru PT Sucofindo

PT Superintending Company of Indonesia disingkat SUCOFINDO adalah perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang inspeksi dan audit, pengujian dan analisis, sertifikasi, konsultasi, dan pelatihan, didirikan pada tanggal 22 Oktober 1956. Bisnis Jasa pertama yang dimiliki SUCOFINDO adalah inspeksi dan pengawasan kargo, kemudian melalui studi analisis dan inovasi, SUCOFINDO melakukan diversifikasi jasa, sehingga selanjutnya lahirlah jasa-jasa pergudangan & ekspedisi, laboratorium analisis, teknik industri & kelautan, serta higienitas industri dan fumigasi.

Posisi & Persyaratan :

  • Warga Negara Indonesia
  • Di utamakan minimal Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) 3.00 dari skala 4.00
  • Di utamakan belum menikah
  • Usia maksimal 27 tahun
  • Tidak pernah di berhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta
  • Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat orang tua-anak kandung/tiri/angkat
  • Memiliki Tata Nilai BUMN yaitu Amanah, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif dan Kolaboratif
  • Komunikasi yang baik
  • Mampu beradaptasi terhadap tuntutan pekerjaan
  • Memiliki Ketelitian yang baik
  • Mampu berkerjasama dalam Tim
  • Sehat Jasmani dan Rohani
  • Siap Menerima Tantangan

Analyst 1

  • Pendidikan S1 jurusan Teknik Kimia/Geologi
  • Di utamakan memiliki pengalaman bekerja minimal 1 tahun di bidang Analyst
  • Di utamakan memiliki Brevet LSP Perhapi (Batubara).

Analyst 3

  • Pendidikan S1 jurusan MIPA (Sains);
  • Di utamakan memiliki pengalaman bekerja minimal 1 tahun di bidang Analyst / Teknisi Kalibrasi;
  • Di utamakan memiliki Sertifikasi AK3 Lingker.

Environmental Specialist 1

  • Pendidikan S1 jurusan MIPA (Sains);
  • Di utamakan memiliki pengalaman bekerja minimal 5 tahun di bidang Konsultan Lingkungan;
  • Di utamakan memiliki sertifikat/brevet pelatihan AMDAL A atau Auditor Lingkungan.

Junior Environmental Specialist

  • Pendidikan S1 jurusan MIPA (Sains);
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 1 tahun di bidang Konsultan Lingkungan;
  • Di utamakan memiliki Sertifikasi PPC Air/Udara ;
  • Di utamakan memiliki pengalaman dalam kegiatan Audit Lingkungan.

Finance and Accounting Officer 2

  • Pendidikan S1 jurusan Ekonomi/Akuntansi/Manajemen/Perpajakan;
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 1 tahun di bidang Keuangan;
  • Di utamakan memiliki Brevet Perpajakan;

Surveyor 1

  • Pendidikan S1 jurusan Pertanian/Proteksi Tanaman/Kesehatan Lingkungan;
  • Di utamakan memiliki pengalaman bekerja minimal 1 tahun di bidang Surveyor;
  • Di utamakan memiliki sertifikat / brevet Pest Control dan Fumigasi.

Berkas :

  • Surat Lamaran
  • Curriculum Vitae
  • Ijazah dan Transkrip Nilai
  • KTP
  • *Dokumen lamaran (dalam 1 file pdf maks. 3 MB)

Silahkan daftar melalui link di bawah ini :
Apply 

Pendaftaran paling lambat 07 Agustus 2022

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *