Lowongan Kerja Terbaru Bank OCBC NISP

PT Bank OCBC NISP dahulu bernama Bank NISP merupakan bank tertua keempat di Indonesia yang berdiri pada 4 April 1941 di Bandung dengan nama NV Nederlandsch Indische Spaar En Deposito Bank. Bank NISP berkembang menjadi Bank yang solid dan handal, terutama melayani segmen Usaha Kecil dan Menengah (UKM).

Saat ini, sedang membutuhkan karyawan untuk posisi :

Banking Academy For Sales – Funding Lending
Dengan Kualifikasi sebagai berikut :
  1. Fresh graduate, minimal S1 dan segala jurusan atau sudah memiliki pengalaman kerja di bidang sales maksimum 2 tahun
  2. IPK minimal 2,75
  3. Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal skill yang baik
  4. Memiliki motivasi yang tinggi dan menyukai tantangan kerja
  5. Menyukai bidang penjualan
  6. Usia maksimal 26 tahun
Graduate Talent Programme
Dengan Kualifikasi sebagai berikut :
  • Lulusan S1/S2 dari universitas terkemuka
  • Minimal IPK 3.00/4.00
  • Maksimum 2 tahun pengalaman kerja
Banking Academy for IT
Qualifications:
  1. Fresh graduate majoring in computer and technology area
  2. A minimum final GPA of 3.00 / 400
  3. Maximum 2 years of experience
Premier Banking Manager
Dengan Kualifikasi sebagai berikut :
  • Minimal Lulusan S1 berbagai disiplin ilmu.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun di marketing perbankan terutama produk Premier Banking.
  • Memiliki networking yang luas.
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
  • Lokasi penempatan : BSD, Palembang, Sumbersari, Pekanbaru
Software Engineer
Dengan Kualifikasi sebagai berikut :
  • Lulusan S1 dari Jurusan Computer Science/Information Technology
  • Memiliki pengalaman minimum 2 tahun sebagai System Analyst / Developer / Programmer / Software Engineer
  • Menguasai bahasa program : ASP.Net, Java, Mobile Application (iOS & Android), SQL.
  • Lokasi penempatan di Jakarta, Bandung, Surabaya,  dan Medan
Emerging Business Relationship Manager
Dengan Kualifikasi sebagai berikut :
  • Minimal lulusan S1 dari berbagai disiplin ilmu.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 4 tahun di bidang marketing perbankan.
  • Memiliki network yang luas.
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
  • Lokasi penempatan : Jakarta
Program Magang (Internship)
Benefit lainnya yang dapat kamu terima sebagai peserta magang:
  • Kesempatan untuk membangun koneksi dan relasi
  • Berkoneksi dengan mentor dan senior yang dapat membantu mewujudkan potensi Anda
  • Perkaya pengalamanmu dengan proyek nyata
  • Dapatkan pengetahuan dan pengalaman berharga yang membantu memulai karir Anda
  • Kontribusi langsung di dunia perbankan
  • Membawa perubahan dan dampak besar bagi kehidupan masyarakat
Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran secara online:
[PENDAFTARAN] – Banking Academy For Sales – Funding Lending
[PENDAFTARAN] – Graduate Talent Programme
[PENDAFTARAN] – Banking Academy for IT
[PENDAFTARAN] – Premier Banking Manager
[PENDAFTARAN] – Software Engineer
[PENDAFTARAN] – Emerging Business Relationship Manager
[PENDAFTARAN] – Program Magang (Internship)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *